ramenya belajar tadi

hari ini tanggal 28 maret tepatnya hari senin, anak anak sparta classipada rame dan sibuk sendiri dengan laptopnya masing-masing



kami juga mempelajari tentang LAN dan cara memakainya

APA ITU LAN

Lan Messenger adalah sebuah program khusus chat atau messenger atau untuk mengirim pesan singkat antar computer pada sebuah jaringan network atau LAN tanpa koneksi internet. Program ini sangat sederhana bahkan tidak diperlukan penangan khusus. Pilihan pada LAN Messenger tentu jauh lebih sederhana dibandingkan fitur online messenger / chat sekelas Yahoo IM atau MSN. Tetapi kemudahan pada LAN Messenger masih dapat dipenuhi agar para rekan dapat saling berkomunikasi. Sistem kerja Lan Messenger mirip seperti program online chat atau messenger. Kemampuan Lan Messenger adalah dapat mencari client lain atau program yang sama untuk saling berkomunikasi bahkan dapat mengetahui siapa saja yang sedang online dalam jaringan LAN. Ketika aktif, Lan Messenger melakukan broadcast atau mengirim signal ke computer lain untuk menditeksi apakah user sedang off line atau online. Ketika salah satu client aktif atau tidak aktif akan diketahui oleh seluruh user member dari program Lan Messenger. Ketika Lan Messenger mencari siapa saja yang sedang online, maka display yang ditampilkan adalah nama computer sipemakai. Tetapi anda dapat menganti nama computer menjadi nama si pemakai dan memberikan icon penganti untuk lebih mudah mengenal pemilik computer

naah ternyata chatting pake ini enak bangeet, lebih cepet daripada sms dan bbm

hahaha

kalo pada berminat bisa dapetin aplikasinya disini :)

1 komentar:

KHAIRUNNISA mengatakan...

wesss..........

Posting Komentar

me :)

Foto saya
Palangkaraya, Kalimantan Tengah, Indonesia
anak XI IPA-2 dengan nomer absen yang selalu terakhir :d

Followers :)